January 26, 2011

Mengatasi masalah Pesan Generic Host Process for Win32 Services Error

Saya ingin berbagi pengalaman dgn teman2 semua,
Beberapa hari yg lalu saya mengalami hal yg amal menjengkelkan dgn komputer saya, sampai
harus melakukan format dan instal kembali operating system nya, tapi tetap saja pesan dan problemnya
tidak hilang. Sementara saya bukan ahli dibidang komputer.
Setelah surfing kebeberapa situs dan blog, dan mencoba trik2 yg ditulis, akhirnya langkah seperti ditulis dibawah
ini yg paling ampuh mengatasi problem tersebut.

Apakah anda pernah mengalami ketika sedang asyik surfing tiba-tiba muncul kotak dialog
Host Process for Win32 Services  ?
 "Generic Host Process for Win32 Service has encountered a problem and needs to close...
  We are sorry for the inconvenience"

Ketika pesan seperti itu muncul, biasanya komputer lalu tidak bisa konek ke internet,
dan walaupun kita coba untuk men-diskonek koneksi kita, tetap saja tidak bisa konek lagi,
kecuali kalau sudah direstart.
Sangat jengkel kalau sudah menghadapi problem ini.

Langkah-langkah mengatasinya sbb :
Bagian Pertama :

1. Start Registry Editor (Regedit.exe) dengan meng-klik Start menu, kemudian klik Run.
2. Pada kotak kecil yang terbuka, ketik: regedit kemudian klik OK.
    Registry Editor sekarang terbuka.
3. Carilah registry berikut:
    HKEY_LOCAL_MACHINE\System\CurrentControlSet\Services\NetBT\Parameters
    Di bagian kanan window carilah opsi yg bernama TransportBindName.
    Dobel klik angka tersebut, kemudian delete default value, sehingga menjadi kosong
    (blank value).

Bagian Kedua :
1. Kemudian Anda harus mencari kunci berikut:
    HKEY_LOCAL_MACHINE\Software\Microsoft\OLE
2. Anda akan melihat sebuah String Value yang bernama: EnableDCOM
    Set-lah value ke: N (biasanya tertulis Y)
3. Tutuplah Registry Editor. Restart-lah komputer Anda.

Semoga bermanfaat.
Bram Hutabarat.

No comments:

January 26, 2011

Mengatasi masalah Pesan Generic Host Process for Win32 Services Error

Saya ingin berbagi pengalaman dgn teman2 semua,
Beberapa hari yg lalu saya mengalami hal yg amal menjengkelkan dgn komputer saya, sampai
harus melakukan format dan instal kembali operating system nya, tapi tetap saja pesan dan problemnya
tidak hilang. Sementara saya bukan ahli dibidang komputer.
Setelah surfing kebeberapa situs dan blog, dan mencoba trik2 yg ditulis, akhirnya langkah seperti ditulis dibawah
ini yg paling ampuh mengatasi problem tersebut.

Apakah anda pernah mengalami ketika sedang asyik surfing tiba-tiba muncul kotak dialog
Host Process for Win32 Services  ?
 "Generic Host Process for Win32 Service has encountered a problem and needs to close...
  We are sorry for the inconvenience"

Ketika pesan seperti itu muncul, biasanya komputer lalu tidak bisa konek ke internet,
dan walaupun kita coba untuk men-diskonek koneksi kita, tetap saja tidak bisa konek lagi,
kecuali kalau sudah direstart.
Sangat jengkel kalau sudah menghadapi problem ini.

Langkah-langkah mengatasinya sbb :
Bagian Pertama :

1. Start Registry Editor (Regedit.exe) dengan meng-klik Start menu, kemudian klik Run.
2. Pada kotak kecil yang terbuka, ketik: regedit kemudian klik OK.
    Registry Editor sekarang terbuka.
3. Carilah registry berikut:
    HKEY_LOCAL_MACHINE\System\CurrentControlSet\Services\NetBT\Parameters
    Di bagian kanan window carilah opsi yg bernama TransportBindName.
    Dobel klik angka tersebut, kemudian delete default value, sehingga menjadi kosong
    (blank value).

Bagian Kedua :
1. Kemudian Anda harus mencari kunci berikut:
    HKEY_LOCAL_MACHINE\Software\Microsoft\OLE
2. Anda akan melihat sebuah String Value yang bernama: EnableDCOM
    Set-lah value ke: N (biasanya tertulis Y)
3. Tutuplah Registry Editor. Restart-lah komputer Anda.

Semoga bermanfaat.
Bram Hutabarat.

No comments: